-->

CARA MENYEMBUNYIKAN DAN MUNCULKAN ICON YANG ADA DI DEKSTOP WINDOWS




Nah kami akan memberi tahu bagaimana cara menyembunyikan icon yang ada di desktop computer kalian cara ini bisa kalian gunakan jika kalian bosan dengan tampilan desktop kalian dengan menghilangkan icon yang ada di desktop,maka kalian tidak bosan dengan tampilan desktop kalian



Cara ini sangatlah mudah kalian tinggal ikuti caranya dibawah.


1.Pada tampilan desktop kalian klik kanan kemudian pilih View.

2.Ketika kalian centang show desktop icons maka akan muncul icon di desktop,kemudian sebaliknya ketika kalian hilangkan centang tersebut maka otomatis icon yang di desktop juga hilang seketika.

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "CARA MENYEMBUNYIKAN DAN MUNCULKAN ICON YANG ADA DI DEKSTOP WINDOWS"

Post a Comment